Cara Mengecilkan Perut Buncit Paling Ampuh

Perut buncit dipicu oleh lemak viseral yang ada di lapisan organ dalam. Jenis lemak tersebut berbeda dengan lemak subkutan yang berada di dekat epidermis kulit. Semakin lemak viseral menumpuk, maka perut akan semakin buncit. Tapi tenang saja karena ternyata ada beberapa cara mengecilkan perut buncit yang sangat ampuh. Bahkan cara-cara ini bisa Anda lakukan sendiri … Read more

5 Cara Merawat Rantai Motor Agar Tahan Lebih Lama

Dari sekian banyak part yang bisa Anda temukan pada kendaraan roda dua, salah satu yang paling penting adalah chain atau rantai motor. Cara merawat rantai motor ini juga tidak sulit sama sekali. Komponen yang berperan sebagai penggerak kendaraan ini harus dijaga dengan baik kondisinya. Ketika part tersebut tidak dijaga dengan baik, tentu saja ada banyak … Read more

Mengenal IoT dan Manfaatnya Terhadap Kehidupan Manusia Saat Ini

Dari sekian banyak kemajuan teknologi yang bisa dirasakan saat ini, salah satu paling populer adalah IoT. Penting bagi kita semua untuk mengenal IoT dan manfaatnya. Bukan tanpa alasan, penemuan teknologi satu ini memegang peranan besar terhadap kehidupan manusia modern. IoT sendiri merupakan singkatan dari Internet of Thing. Jenis teknologi satu ini sudah diterapkan di berbagai … Read more

Tips Hemat Untuk Liburan yang Anda Harus Ketahui

Liburan menjadi salah satu cara relaksasi terbaik untuk menghilangkan penat dan lelah paca kesibukan sehari hari. Akan tetapi terkadang berlibur sering sekali membutuhkan biaya tidak sedikit. Untuk melakukan wisata hemat seru, Anda bisa mencoba tips hemat untuk liburan sebagai berikut. Perencanaan Dari Jauh Hari Membuat rencana berlibur dari jauh hari adalah tips pertama untuk dilakukan. … Read more

Ladies Wajib Tahu, Inilah Cara Memilih Aksesoris Untuk ke Kantor

Bagi para wanita, penampilan adalah hal yang begitu penting. hal ini berlaku untuk diterapkan dimanapun, termasuk salah satunya adalah di kantor. Tidak hanya pakaian utama, cara memilih aksesoris atau pernak-pernik juga menjadi salah satu pertimbangan tidak terlewatkan. Aksesoris sendiri memang menjadi bagian terpenting bagi penampilan seorang wanita. Karenanya tidak mengherankan kalau wanita rela menghabiskan waktu … Read more

Manfaat Minum Air Putih Bagi Kesehatan Tubuh Anda

Selain pelepas dahaga, mengkonsumsi air putih secara rutin sangat penting untuk memenuhi kebutuhan cairan yang di perlukan oleh tubuh kita. Manfaat minum air putih sangat beragam bagi kebutuhan cairan harian tubuh di bandingkan dengan minuman yang lain. Disarankan bagi Anda untuk mengkonsumsi air putih dalam satu hari sebanyak 8 gelas atau sekitar 2 liter, bagi … Read more

Cara Merawat Remote Keyless Motor Agar Tahan Lama

Saat ini ada banyak sekali teknologi terbaru yang dibenamkan terhadap motor. Salah satunya adalah teknologi keyless dimana motor tidak lagi menggunakan kunci, tapi menggunakan remote. cukup putar kenop dan pemilik bisa menyalakan atau mematikan kendaraan dengan mudah. Cara merawat remote keyless ini sendiri juga tidak kalah mudah. Bagi Anda yang belum tahu, keyles adalah teknologi … Read more

Dampak Teknologi Robotika Terhadap Manusia di Masa Depan

Teknologi robotika sedang dikembangkan besar-besar oleh perusahaan teknologi di era modern ini. Namun bagaimana sebenarnya dampak teknologi robotika ini terhadap kehidupan manusia di masa depan nanti? Apakah akan memberikan dampak positif? Atau mungkin akan mendatangkan dampak negatif seperti banyak kita temukan di film Sci-Fiction? Penting sekali bagi kita semua untuk memahaminya agar bisa mengenal dan … Read more

5 Penemu Teknologi Dari Indonesia yang Harus Anda Tahu

Dunia ini semakin maju karena didukung oleh penemuan–penemuan historis dari masa ke masa. Namun tahukah Anda, ternyata ada banyak juga penemu teknologi dari Indonesia. Tidak ada yang menyadari kalau penemuannya ini bahkan sudah diakui oleh dunia. Sebagai negara berkembang, Indonesia memang seringkali disepelekan dalam dunia teknologi. padahal ada banyak anak bangsa yang justru berkontribusi besar … Read more

Tips Merawat Handphone Agar Tidak Mudah Rusak

Handphone merupakan salah satu produk teknologi yang menjadi bagian dari gaya hidup manusia modern masa kini. Perangkat satu ini telah memberikan banyak manfaat terhadap kehidupan masyarakat sehari harinya. Karenanya penting bagi anda untuk memahami tips merawat handphone yang baik dan benar. Tujuannya agar perangkat HP tersebut tidak mudah rusak dan bisa digunakan dalam jangka waktu … Read more